Lampung Utara, Buana Informasi TV – Bertempat Di Aula Islamic Center Kotabumi, Pada Hari Rabu (17/7/2024), Sebanyak 231 Kepala Desa (Kades), Di Kabupaten Lampung Utara Resmi Dilantik, Oleh Penjabat Bupati Lampung Utara, Aswarodi. Pelantikan Ini, Menandai Perpanjangan Masa Jabatan Kepala Desa Di Wilayah Lampung Utara, Berdasarkan Ketentuan Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2024.
Dalam Sambutannya, Penjabat Bupati Lampung Utara, Aswarodi Menyampaikan, Ucapan Selamat Kepada Para Kades Yang Dilantik, Dan Berharap Mereka Dapat Menjalankan Tugas Dan Tanggung Jawabnya Dengan Debaik-Baiknya. Ia Mengingatkan Para Kepala Desa, Untuk Fokus Membangun Desa, Dan Meningkatkan Kesejahteraan Masyarakat.
Saya Berharap Para Kepala Desa Yang Dilantik Hari Ini, Dapat Bekerja Dengan Maksimal Untuk Membangun Desa, Dan Meningkatkan Kesejahteraan Masyarakat, Tuturnya Aswarodi.
Lebih Lanjut, Aswarodi Juga Menekankan, Pentingnya Sinergi Antara Kades, Perangkat Desa, Dan Masyarakat, Dalam Mewujudkan Pembangunan Desa Yang Berkualitas. Ia Mengajak Semua Pihak Untuk Bersatu Padu, Dan Bekerja Sama, Demi Kemajuan Desa Di Lampung Utara.
Pelantikan 231 Kepala Desa Di Lampung Utara Ini, Merupakan Bagian Dari Upaya Pemerintah, Untuk Memperkuat Tata Kelola Pemerintahan Di Tingkat Desa. Dengan Masa Jabatan Yang Lebih Panjang, Diharapkan Para Kepala Desa, Memiliki Waktu Yang Lebih Leluasa Untuk Merumuskan, Dan Melaksanakan Program-Program Pembangunan Desa Yang Berkelanjutan.
Adapun? Rincian Masa Jabatan Kades Yang Dilantik, 14 Kades Hasil Pilkades Serentak Tahun 2021, Dengan Masa Jabatan Sampai Dengan Juli 2029.
90 Kades Hasil Pilkades Serentak Tahun 2023, Dengan Masa Jabatan Sampai Dengan Juni 2031.
127 Kades Periode 2019-2025, Menyelesaikan Sisa Masa Jabatannya, Sesuai Dengan Ketentuan Undang Undang.
1 Kades, Periode 2021-2027, Menyelesaikan Sisa Masa Jabatannya, Sesuai Dengan Undang Undang.
Perlu Dicatat, Bahwa 1 Kades Dari 231 Kades Yang Seharusnya Dilantik, Tidak Hadir Dalam Acara Pelantikan, Karena Dijabat Oleh Penjabat (P J) Kepala Desa.
Pelantikan Kades Ini, Disambut Antusias Oleh Masyarakat Lampung Utara. Mereka Berharap, Para Kades Yang Baru Dilantik, Dapat Membawa Perubahan Positif Bagi Desa Mereka Masing-Masing,
Penjabat P J Bupati Lampung Utara Aswarodi, Dalam Sambutannya Juga Menghimbau, Kepada Aparat Sipil Negara, Baik Itu Camat, Lurah, Dan Juga Seluruh Kepala Desa Di Wilayah Lampung Utara, Di Minta Untuk Netral Dalam Pelaksanaan Pilkada, Baik Pemilihan Bupati Atau Gubernur, Pungkasnya. (**/Pariyo).